oleh Yossy Suparyo | Okt 27, 2015 | Blog
Gedhe Foundation dan Pemerintah Kabupaten Banyumas akan meluncurkan aplikasi Kamus Basa Banyumasan pada peringatan Hari Sumpah Pemuda, Rabu (28/10) di Alun-Alun Purwokerto. Peluncuran dilakukan saat upacara bendera yang dipimpin oleh Bupati Banyumas, Ir. Achmad...
oleh Yossy Suparyo | Okt 23, 2015 | Blog
Budayawan Banyumas, Ahmad Tohari, berpandangan pengembangan aplikasi Kamus Bahasa Banyumas merupakan kerja besar peradaban. Aplikasi ini akan menjadi media belajar bahasa bagi genarasi muda di Banyumas. Baginya, pengembangan aplikasi Kamus Bahasa Banyumas semestinya...